Pendampingan Pemanfaatan Dan Keamanan Penggunaan Tanaman Obat Bagi UMKM Jamu Seduh Dan Jahe Merah Bubuk Di Desa Wisata Candisari, Mranggen, Demak

Authors

  • Suparmi Suparmi Universitas Islam Sultan Agung
  • Suryani Yulianti Unissula Semarang
  • Abdur Rasyid Unissula Semarang

Keywords:

Jamu, Produk Herbal, Tanaman Obat, Aman, Berkhasiat

Abstract

ABSTRAK
Jamu dan produk herbal lainnya merupakan obat tradisional Indonesia dengan klaim khasiat dipercaya turun-temurun sejak nenek moyang. Saat ini sebagian perhatian ditujukan untuk meningkatkan khasiat jamu dan produk herbal, akan tetapi efek samping dari konsumsi jamu dan produk herbal ini sering diabaikan. Kegitan pengabdian masyarakat (PkM) ini bertujuan untuk memberikan edukasi dan pendampingan tentang pemanfaatan tanaman herbal bagi UMKM jamu seduh dan jahe merah di Desa Wisata Candisari, Kecamatan Mranggen, Kabupaten Demak, Jawa Tengah. Kegiatan dilakukan melalui 4 kali pertemuan terpisah, meliputi: (1) Perkenalan dan diskusi dengan Lurah, Petugas Dinas Pariwisata Kota Demak dan seluruh pelaku UMKM (2) Ceramah dan diskusi tentang “Pemanfaatan Tanaman Obat Keluarga (Toga)”, (3) Pendampingan ke salah satu penjual jamu seduh, (4) Pendampingan ke pembuat produk jahe merah bubuk. Kegiatan PkM yang dibantu oleh mitra bermanfaat dalam menggerakkan masyarakat melalui kelompok usaha produk unggulan desa dan membantu meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan pelaku usaha herbal dalam pembuatan jamu seduh dan jahe merah yang berkualitas. Pendampingan lebih lanjut masih diperlukan untuk menghasilkan jamu dan produk herbal yang berkhasiat dan aman, sehingga konsumen dapat terhindar dari resiko paparan senyawa toksik yang secara alami terkandung dalam tanaman obat maupun mikroorganisme kontaminan.

Kata kunci: jamu, produk herbal, tanaman obat, aman, berkhasiat

Downloads

Download data is not yet available.

References

BPOM-RI. (2017). Laporan Tahunan 2016 Badan Pengawas Obat dan Makanan. http://www.pom.go.id/new/admin/dat/20171127/laptah2016.pdf

BPOM-RI. (2020a). Pedoman Penggunaan Herbal dan Suplemen Kesehatan dalam Menghadapi COVID-19. Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia. https://online.flipbuilder.com/aeqr/texx/mobile/index.html

BPOM-RI. (2020b). Siaran Pers: Kawal Potensi Herbal untuk Penanganan COVID-19. Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia. https://www.pom.go.id/new/view/more/pers/542/Kawal-Potensi-Herbal-untuk-Penanganan-COVID-19.html

BPOM-RI, & RI, B. (2020). Informatorium Obat Modern Asli Indonesia (OMAI) di Masa Pandemi COVID-19. Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia. https://online.flipbuilder.com/aeqr/texx/mobile/index.html

Kartini, K., Jayani, N. I. E., Octaviyanti, N. D., Krisnawan, A. H., & Avanti, C. (2019). Standardization of Some Indonesian Medicinal Plants Used in “Scientific Jamu.” IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 391, 12042. https://doi.org/10.1088/1755-1315/391/1/012042

Kemenkes-RI. (2007). National Policy on Traditional Medicine (M. of H. RI (ed.)). http://www.searo.who.int/entity/medicines/topics/national_policy_on_traditional_medicines_ministry_of_health.pdf

Ragamustari, S. K. (2019). Leveraging jamu heritage using science and technology. The jakarta Post. https://www.thejakartapost.com/academia/2019/04/08/leveraging-jamu-heritage-using-science-and-technology.html

Raymond, T. (2020). Konsep Obat Modern Asli Indonesia (OMAI) dalam penggunaannya di fasilitas kesehatan formal. https://doi.org/10.6084/m9.figshare.12367331.v5

Suparmi, S., Ginting, A. J., Mariyam, S., Wesseling, S., & Rietjens, I. M. C. M. (2019). Levels of methyleugenol and eugenol in instant herbal beverages available on the Indonesian market and related risk assessment. Food and Chemical Toxicology, 125, 467–478. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.fct.2019.02.001

Suparmi, S., Mulder, P. ., & Rietjens, I. M. C. . (2020). Detection of pyrrolizidine alkaloids in jamu available on the Indonesian market and accompanying safety assessment for human consumption. Food and Chemical Toxicology, 138, 111230. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.fct.2020.111230

Suparmi, Suparmi, Widiastuti, D., Wesseling, S., & Rietjens, I. M. C. M. (2018). Natural occurrence of genotoxic and carcinogenic alkenylbenzenes in Indonesian jamu and evaluation of consumer risks. Food and Chemical Toxicology, 118, 53–67. https://doi.org/10.1016/j.fct.2018.04.059

WHO. (2017). Traditional, complementary and integrative medicine. http://who.int/traditional-complementary-integrative-medicine/about/en/

Downloads

Published

2022-01-05

How to Cite

Suparmi, S., Yulianti, S., & Rasyid, A. . (2022). Pendampingan Pemanfaatan Dan Keamanan Penggunaan Tanaman Obat Bagi UMKM Jamu Seduh Dan Jahe Merah Bubuk Di Desa Wisata Candisari, Mranggen, Demak. Jurnal Pengabdian Sumber Daya Manusia, 1(2), 76–85. Retrieved from http://jpsdm.bdproject.id/index.php/jpsdm/article/view/20